Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Riau mulai pasang kuda-kuda menghadapi Pemilihan Umum tahun 2014 ini, Jum’at pagi (28/2/2014) perkemahan bakti di Bangkinang Kabupaten Kampar sebagai ajang konsolidasi kader dalam agenda pemenangan.
Selain agenda politik kemah bakti ini juga mengagendakan pembentukan regu relawan kepanduan siaga asap dengan kondisi Provinsi Riau yang sedang berkabung karena bencana asap.
Ayat Cahyadi pengurus partai PKS Riau kepada Gagasanriau.com memaparkan bahwa agenda ini selain melakukan kemah bakti juga dilakukan pembagian masker kepada warga di Kota Bangkinang jalan M.Yamin Bangkinang Kampar.
Agenda juga dihadiri langsung oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Keadilan Sejahtera (DPW-PKS) Riau Nurdin SE,Ak dan pengurus partai lainnya dan perkemahan ini berlangsung selama 3 hari dimulai pada hari ini Jumat (28-2/3/2014).
“Kita berharap dengan agenda perkemahan bakti ini sebagai ajang silahturahmi seluruh kader dan komitmen kita kedepan untuk memenangkan PKS dalam pemilu 2014 nanti”papar Ayat.
sumber : gagasanriau.com
Selain agenda politik kemah bakti ini juga mengagendakan pembentukan regu relawan kepanduan siaga asap dengan kondisi Provinsi Riau yang sedang berkabung karena bencana asap.
Ayat Cahyadi pengurus partai PKS Riau kepada Gagasanriau.com memaparkan bahwa agenda ini selain melakukan kemah bakti juga dilakukan pembagian masker kepada warga di Kota Bangkinang jalan M.Yamin Bangkinang Kampar.
Agenda juga dihadiri langsung oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Keadilan Sejahtera (DPW-PKS) Riau Nurdin SE,Ak dan pengurus partai lainnya dan perkemahan ini berlangsung selama 3 hari dimulai pada hari ini Jumat (28-2/3/2014).
“Kita berharap dengan agenda perkemahan bakti ini sebagai ajang silahturahmi seluruh kader dan komitmen kita kedepan untuk memenangkan PKS dalam pemilu 2014 nanti”papar Ayat.
sumber : gagasanriau.com
0 komentar:
Posting Komentar