Selasa siang (19/10/2021), pengurus DPW PKS provinsi Bengkulu bertemu Gubernur Bengkulu di Gedung Daerah.
Menanggapi hal itu, Gubernur Bengkulu selaku kepala pemerintahan di provinsi Bengkulu menyambut baik kedatangan Presiden PKS sekaligus Anggota DPR-RI komisi 5 tersebut.
“Ini momentum yang baik, orang nomor 1 PKS berkenan hadir di provinsi Bengkulu, tentu ini suatu penghargaan bagi provinsi Bengkulu,” pungkas Rohidin Mersyah.
Turut hadir pada audiensi Sekretaris Umum, Alamsyah, M.TPd., Bendahara, Fajri Ishak, SE., Ketua Kepemudaan, Dr. Sukirdi sekaligus Ketua panitia Kunjungan Presiden PKS di provinsi Bengkulu.
0 komentar:
Posting Komentar