-

  • Latest News

    Selasa, 05 Desember 2017

    Kemah Bakti Nusantara Sesi II

    Upacar Pembukaan Kemah Bakti Nusatara II
    Bengkulu(1/12) - Dewan Pengurus Wilayah Partai Keadilan Sejahtera (DPW) Provinsi Bengkulu melaksanakan acara "Kemah Bakti Nusantara"  untuk kali kedua nya pada tanggal 1 s/d 3 Desember  2017.
    Kepala Bidang  Kepanduan dan Olahraga (Kabid BKO) DPW PKS Bengkulu menjelaskan bahwa acara tersebut bertujuan untuk meningkatkan semangat bela Negara bagi seluruh kader PKS serta nilai-nilai sosial kemasyarakatan, karena pada sesi akhir kita akan mengadakan bakti sosial di lingkungan masyarakat sekitar, jelasnya.
    Kemah Bakhti Nusantara kedua ini diikutk’I oleh seluruh kader-kader PKS seluruh Provinsi Bengkulu, tentu acara -acara di padu dalam konsep lapangan dan kegiatan rekreasi lainya, jelas ketua Bidang Kepanduan dan Olah Raga Bapak Hendri Dunan.
    Kemah bakti Nusantara ini juga dihadiri oleh ketua MPW bapak H. Ahmad Zarkasih, M,Si dan Ketua DPW H. Sujono, SP, M.Si.
    Kemah Bakhti Nusantara bertujuan mensinergikan potensi-potensi yang dimiliki kader PKS yaitu, Potensi Ruhiyah, Potensi Fikriyah dan Potensi Jasadiyah, itu semua dipadu dalam acaraKemah Bahkti Nusantara ini, Ungkap  Bapak Sujono.
    Kegiatan ini sifatnya Educatif ada nilai pendidikanya, juga rekreatif juga bersifat hiburan atau rekreasi, agar dalam menjalankan semua mata agenda Kemah nanti kader-kader tetap merasa nyaman dan senang.
    Ketua DPW PKS juga menambahkan bahwa agenda ini merupakan sarana unuk meningkatkan Ukhuwah serta memahami hidup sehat, yang padanya nanti di  dalam agenda ini juga menjalaskan bagaimana pola hidup sehat, pungkasnya. 
    https://youtu.be/4RKPMWVN0lw
    • Blogger Comments
    • Facebook Comments

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Item Reviewed: Kemah Bakti Nusantara Sesi II Rating: 5 Reviewed By: pksbengkulu
    Scroll to Top